Merdeka, merdeka! Siapa nih yang sudah nggak sabar untuk merayakan hari kemerdekaan Indonesia? Biasanya, untuk meramaikan hari kebangsaan ini, semua warga Indonesia mengadakan lomba-lomba khusus nih, Grameds. Misalnya, lomba panjat pinang, makan kerupuk, tarik tambang, dan masihh banyak lagi!? Nah, tanpa adanya pengecualian, sekolah-sekolah juga tidak mau kalah ingin meramaikan acara ini! Biasanya, salah satu […] More