Kiki Laisa
Belajar Chord Keyboard dengan Lagu Kenangan Tanpa Guru
Deskripsi
Keyboard merupakan instrumen musik yang sangat mudah dimengerti, sehingga dapat dimainkan secara otodidak. Banyak player keyboard yang dapat memainkan berbagai macam genre musik hanya dengan sebuah keyboard.
Buku Belajar Chord Keyboard Dengan Lagu Kenangan Tanpa Guru menampilkan berbagai macam chord yang praktis namun lengkap, sehingga anda dapat mempelajari posisi jari dan tuts yang ditekan untuk menghasilkan chord yang benar. Anda tidak perlu Lagi bingung harus pergi ke kursus atau belajar di sekolah musik, Anda dapat mempelajarinya sendiri di rumah bahkan tanpa guru.
Buku ini mengulas tentang teknik permainan atau bagaimana chord dimainkan dengan keyboard, sehingga Anda akan memahami macam-macam chord yang begitu banyak dalam bermain keyboard hanya dengan sebuah buku. Agar Anda mudah memahami penggunaan rhythm dan tempo, penulis sajikan lagu-lagu kenangan untuk berlatih. Semoga Anda menjadi pemain keyboard yang sangat andal. Selamat belajar bermain keyboard.
Buku serupa Karya Kiki Laisa
Paket Komplit Belajar Keyboard Tanpa Guru
Metode Praktis Belajar Piano Otodidak, Dari Pemula Jadi Mahir
Kompilasi Hits Lagu Piano Nusantara
Informasi Buku
Judul : Belajar Chord Keyboard Dengan Lagu Kenangan Tanpa Guru
Penulis : Kiki Laisa
ISBN : 9786026630063
Penerbit : Penerbit Yanita
Tahun Terbit : 2018
Jumlah Halaman : 146 halaman
Berat : 0.340 kg
Jenis Cover : Soft Cover
Dimensi : 29 x 21 cm
Bahasa : Bahasa Indonesia
Baca Selengkapnya
Detail Buku
Kiki Laisa
Belajar Chord Keyboard dengan Lagu Kenangan Tanpa Guru