Gramedia Logo
Product image
Heru Kurniawan

Cerdas 123 Dan Berhitung

Format Buku
Deskripsi
Cerdas 123 Dan Berhitung karya Heru Kurniawan, Umi Khomsiyatun cocok untuk anak-anak belajar berhitung dengan menyenangkan. Berhitung adalah salah satu kemampuan dasar yang harus dimiliki oleh anak. Manfaat berhitung adalah anak dapat dapat berpikir logis dan sistematis sejak dini. Sebelum anak belajar berhitung anak akan belajar mengenal dan memahami angka. Melalui buku cerdas 123 dan berhitung anak akan belajar mengenal angka, mengenal urutan angka, dan belajar berhitung sederhana dengan aktivitas yang seru dan menyenangkan. Ayo, asah kemampuan anak untuk cerdas berhitung secara menyenangkan. Masa kanak-kanak adalah masa bermain, orang tua harus bisa menempatkan diri dengan anaknya, bagaimana caranya berinteraksi dan juga bersikap, agar anaknya senantiasa nyaman dengan lingkungannya. Belajar juga harus memiliki caranya sendiri bagi anak-anak, karena jika dipaksa maka tidak baik, tidak ada anak-anak yang suka digurui dan dipaksa, maka dari itu orang tua harus mampu menjadi teman bagi anak-anak. Buku ini cocok untuk mu yang sedang mencari bahan bacaan, sebab membaca membuatmu dapat berpikir kritis, transformasi ilmu dan juga banyak hal di dalam buku. Kamu juga memiliki banyak pandangan baru setelah membaca buku, tak jarang kamu akan menemukan dirimu di banyak versi. Dan jika beruntung kamu akan jatuh cinta dengan buku, dan ini sangat menyenangkan. Kegiatan membaca tak hanya kegiatan mengisi waktu luang melainkan mencari ilmu dan pengetahuan baru. Selamat membaca dan menamatkan segala bacaan yang sedang kamu baca, termasuk buku ini! Detail Jumlah Halaman 144 Penerbit Elex Media Komputindo Tanggal Terbit 19 Agt 2019 Berat 0.28 kg ISBN 9786230003189 Lebar 19.0 cm Panjang 24.0cm Penulis Heru Kurniawan, Umi Khomsiyatun
Detail Buku