Gramedia Logo
Product image
Herman Hidayat

Pengelolaan Hutan Lestari: Partisipasi, Kolaborasi dan Konflik

Deskripsi
Di balik upaya mewujudkan pengelolaan hutan lestari terdapat proses-proses partisipasi, kolaborasi, dan konflik. Proses tersebut menjadi tanda sekaligus fokus intervensi kebijakan pengelolaan hutan yang diperlukan, yang biasanya justru diabaikan oleh sebagian pemangku kepentingan. Kasus-kasus pengelolaan hutan di berbagai daerah Nusantara yang dikupas dalam buku ini menjadi argument penting bagaimana seharusnya kebijakan pengelolaan hutan ditetapkan dan dijalankan. Oleh karena itu, buku ini perlu dibaca para pengambil kebijakan, praktisi, peneliti, mahasiswa, dan masyarakat yang mempunyai perhatian pada kelestarian hutan." (Prof. Dr. Hariadi Kartodihardjo-Guru Besar Kehutanan-Fakultas Kehutanan, Institute Pertanian Bogor (IPB))
Detail Buku
Product image
Herman Hidayat
Pengelolaan Hutan Lestari: Partisipasi, Kolaborasi dan Konflik