Gramedia Logo
Product image
Product image
Bakhrul Amal

Hukum & Masyarakat: Sejarah, Politik, dan Perkembangannya

Format Buku
Deskripsi
Sinopsis: Istilah negara hukum atau rechstaat dalam unsur perpolitikan Indonesia dimaknai dengan adanya keterlibatan aktif masyarakat. Kata kunci dari rechstaat atau negara hukum adanya suatu norma dasar yang melandasi terciptanya hukum-hukum di wilayah negara kesatuan Republik Indonesia. Hukum memiliki sumber-sumber terdahulu yang perlu diperhatikan juga sebagai satu bagian yang utuh. Lima sumber hukum tersebut terdiri dari: Undang-undang, Yurisprudensi, Traktat, Kebiasaan dan Doktrin. Selain daripada itu, Indonesia sebagai negara hukum, memegang setidaknya dua belas prinsip negara hukum, antara lain: Supremasi konstitusi; Persamaan dalam hukum; Asas legalitas; Organ pemerintah independen; Peradilan yang bebas dan tidak memihak; Peradilan tata usaha negara (TUN); Perlindungan HAM yang bersifat demokratis, berfungsi sebagai sarana perwujudan tujuan bernegara, transparansi dan control social. Seluruh prinsip tersebut terakomodir oleh Pancasila dan Pembukaan Undang-undang Dasar Republik Indonesia tahun 1945. Buku Hukum & Masyarakat: Sejarah, Politik, dan Perkembangannya direkomendasikan sebagai rujukan untuk mahasiswa Fakultas Hukum, dosen, peneliti, dan praktisi di bidang hukum untuk dapat memahami masyarakat sejarah politik, hukum, dan perkembangannya. Segera dapatkan buku Hukum & Masyarakat: Sejarah, Politik, dan Perkembangannya hanya di Gramedia terdekat di kota Anda atau pesan secara online di gramedia.com! Informasi Lainnya: Terbit: 8 November 2019 Penerbit: Thafa Media Penulis: Bakhrul Amal Format: soft-cover ISBN: 9786025589096 Harga: Rp 80.000 Dimensi: 16 x 21 cm Jumlah halaman: 250
Detail Buku
Product image
Bakhrul Amal
Hukum & Masyarakat: Sejarah, Politik, dan Perkembangannya