Dorland
Kamus Saku Kedokteran Dorland Edisi 29
Deskripsi
Deskripsi
Di jurusan Kedokteran harus menghafal nama latin anatomi atau struktur tubuh yang terbilang sangat banyak sekali materinya. Selain itu, kamu juga harus mengerti dengan gambaran abstrak histologi (jaringan) tubuh di mikroskop yang tidak berbentuk, mempelajari juga apa yang terlihat dari luar seperti mata, kulit, telinga tapi kita juga mempelajari yang tidak terlihat seperti jantung, usus, rahim, anatomi, histologi dan fisiologinya. Di jurusan ini juga mempelajari tentang cara sel berkomunikasi sampai tingkat gen dan DNA. Mahasiswa Kedokteran tidak hanya pintar di teori saja, tapi harus mahir di praktik/skill. Jurusan Kedokteran juga mengharuskan mahasiswanya belajar mengenai cara berkomunikasi yang baik, melakukan pemeriksaan benar, bersikap ramah, dan penolong.
Tetap aktual dengan terminologi kedokteran masa kini yang terus berkembang dan bertambah dengan pustaka yang dapat dibawa-bawa dan ramah pengguna ini! Temukan semua istilah terbaru dengan lebih dari 3100 entri baru dan revisi yang diambil dari edisi terkini Dorland's Illustrated Medical Dictionary. Tingkatkan pemahaman Anda dengan 227 ilustrasi dan 32 gambar anatomi berwarna edisi khusus, termasuk 19 gambar dari koleksi Netter yang berada di dalam buku ini.
Informasi lain :
Deskripsi fisik : 14 x 21 cm, 912 halaman
Weight : 1.0 kg
ISBN : 9789814371544
Pengarang : Dorland
Penerbitan : Singapura: Elsevier, 2019
Bahasa : Indonesia
Subjek : Kamus kedokteran
Bentuk Karya : Bukan fiksi
Status : Aktif
Baca Selengkapnya
Detail Buku
Dorland
Kamus Saku Kedokteran Dorland Edisi 29