Nia Apriliyah
Kisah Anak-Anak Peraih Surga
Format Buku
Deskripsi
Siapa yang ingin masuk surga? Eits, semua orang pasti ingin. Kita hidup di dunia bahkan untuk beribadah pada Allah dan mengharap surga-Nya di akhirat kelak.
"Hm... tapi katanya meraih surga itu sulit, lho."
Siapa yang berkata demikian? Tidak juga, kok. Surga tidak hanya bisa diraih dengan salat, puasa, haji, dan sedekah saja. Ternyata, ada banyak cara sederhana untuk menuju surga Allah. Beberapa di antaranya ditunjukkan dalam buku Kisah Anak-Anak Peraih Surga karya dari Nia Apriliyahini.
Kisah Anak-Anak Peraih Surga akan membawa kita pada keseharian anak-anak salih dan salihah yang sedang berusaha meraih surga-Nya. Bukan hanya itu, kita juga akan diajak untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah dan menjadikan surga sebagai tujuan akhir kehidupan. Kisah ini tentunya dikemas dengan manis dan menarik sehingga tidak hanya mendidik, tetapi juga menghibur. Buku ini juga dilengkapi dengan ilustrasi yang penuh warna agar anak lebih antusias, tidak mudah bosan, dan semangat saat melihatnya. Oleh karena itu, yuk miliki buku Kisah Anak-Anak Peraih Surga ini sekarang juga di rumah! Selamat membaca!
Informasi Buku:
Penulis : Nia Apriliyah
Harga : Rp84.150
Penerbit : Bumi Aksara
Jumlah Halaman : 128 halaman
Tanggal Terbit : 19 April 2021
Bahasa : Indonesia
ISBN : 9786237576990
SKU : 208089928
Width : 19 cm
Height : 19 cm
Weight : 0,215 kg
Jenis Cover : Soft cover
Baca Selengkapnya
Detail Buku
Nia Apriliyah
Kisah Anak-Anak Peraih Surga