Gramedia Logo
Product image
Elex Media Komputindo

Mengenal Tantrum Pada Anak

Format Buku
Deskripsi
KUALITAS hidup anak salah satunya bergantung pada kesehatan mental yang di Publisher melibatkan unsur publish emosi. Keluhan atau gejala yang paling menonjol pada masalah kesehatan mental adalah gangguan emosi. Masalah yang berkaitan dengan emosi merupakan bidang yang cukup kompleks, baik gejala maupun penyebabnya. Masalah emosi tersebut sulit untuk diketahui jika dibandingkan permasalahan medis lainnya. Terlebih jika masalah emosi terjadi pada anak yang sulit atau belum mampu mengutarakan keinginannya. Sinopsis MENGENAL TANTRUM PADA ANAK Anak tantrum? Bingung? Lelah? Terpancing emosi? Hampir setiap orangtua pernah menghadapi anak yang tantrum, bukan? Tantrum pada anak ini akan selalu terjadi, terutama pada anak usia balita. Dan … masalahnya akan semakin sulit jika tantrum terjadi pada anak yang belum mampu berkomunikasi atau mengemukakan keinginannya. Sebagai dokter anak yang sering menghadapi anak tantrum di ruang praktiknya, Dokter Andreas akan memandu para orangtua memahami tantrum lebih dekat. Apa itu tantrum, apa penyebabnya, apa saja kesalahan orangtua yang bisa membuat anak tantrum, bagaimana mencegah atau menanganinya, dan apa dampaknya jika tantrum tidak diatasi dengan tepat. Agar tidak ada lagi drama di rumah kita, yuk, kita kenali tantrum pada anak. Semakin banyak kita memahami ilmunya, semakin kita tahu bagaimana harus bersikap. Detail Format : Soft cover Jumlah halaman : 113 halaman Tanggal terbit : 22 Desember 2021 Penerbit : Elex Media Komputindo Penulis : Andreas M Panjang : Lebar : Berat : ISBN : 9786230029523 Bahasa : Indonesia
Detail Buku