Gramedia Logo
Product image
Agnes Shintyas

MTM: Musuh Tapi Menikah?

Format Buku
Deskripsi
Sinopsis Musuh tapi menikah? Bagaimana bisa? Nyatanya itu yang terjadi pada Seina Alexandra dan Arga Dimitra, tetapi bukan karena perjodohan orang tua. Bagaimana kelanjutan kisah keduanya, apakah mereka akan berakhir bersama? Sial, seandainya gue nggak datang ke acara reuni hari itu, pasti gue nggak akan ada di situasi kayak gini. — Seina Alexandra. Mereka Semua gila. Konyol. — Arga Dimitra. *** Pernahkah kalian menikah dengan musuh mu karena alasan yang tak terduga? Atau apakah kalian pernah menikah dengan musuh? Melalui novel Anda akan melihat bagaimana seorang musuh bisa menikah dengan cara yang tidak biasa. Yuk, ikuti terus bagaimana perjalanan cinta Seina Alexandra dan Arga Dimitra. Ceritanya ringan dan sangat seru! Interaksi antara tokoh Seina Alexandra dan Arga Dimitra sangat manis. Sangan cocok dijadikan bahan bacaan dikala senggang. Tentang Penulis Agnes Shintyas lahir di Kota Serang pada tanggal 31 Maret. Novel Musuh Tapi Menikah adalah karya keduanya yang berhasil diterbitkan. Dari semua tulisannya di Wattpad, Agnes paling cinta Musuh Tapi Menikah (MTM), mengingat cerita ini juga memiliki jumlah pembaca paling banyak di antara ceritanya yang lain. MTM juga sudah ada prekuel dan sekuelnya yang di-publish di akun Wattpad Agnes. Informasi Buku Judul : MTM : Musuh Tapi Menikah? Penulis : Agnes Shintyas ISBN : 9786025508943 Penerbit : Bintang Media Tahun Terbit : 2019
Detail Buku
Product image
Agnes Shintyas
MTM: Musuh Tapi Menikah?