Veronica Widyastuti
Naura dan Genk Juara: The Adventure Begins
Format Buku
Deskripsi
Deskripsi :
Naura, Okky, dan Bimo terpilih mewakili sekolahnya untuk bersaing dalam kompetisi sains di acara Kemah Kreatif yang berlangsung di kawasan hutan tropis Situ Gunung dan mereka masuk ke dalam satu tim. Beberapa penemuan hebat yang mereka kreasikan akan menjadi kunci untuk memenangkan pertandingan kali ini. Lomba Kemah Kreatif akan diadakan di Taman Nasional Gede Pangrango. Tempat camping ini masih berupa hutan dengan luas ratusan hektar. Banyak sekali hewan langka yang dilindungi di Taman Nasional Gede Pangrango, terutama hewan-hewan khas hutan hujan tropis. Apa saja spesies hewan langka di Taman Nasional Gede Pangrango? Ada berbagai macam hewan langka antara lain : spesies kucing hutan, trenggiling, landak, kijang, monyet ekor panjang, lutung yang bisa ditemui di Situ Gunung. Selain itu, ada elang bondol, alap-alap, cekakak merah yang masih bisa ditemui di habitat aslinya.
Petualangan ini akan mempertemukan mereka dengan Kipli, seorang ranger cilik yang sedang menggagalkan usaha Trio Licik, sindikat perdagangan hewan liar. Tipu daya Trio Licik akhirnya menyeret Naura. Okky, Bimo, dan Kipli ke dalam aksi petualangan mendebarkan. Persahabatan dan kesempatan menjadi juara lomba sains sedang dipertaruhkan.
Selamat Membaca!
Informasi lainnya :
Judul : Buku Naura dan Genk Juara: The Adventure Begins
Deskripsi fisik : 15 x 19 cm
Weight : 0.12 kg
ISBN : 9786024247195
Pengarang : Nurlita Maharani
Penerbitan : Kepustakaan Populer Gramedia (KPG)
Bahasa : Indonesia
Bentuk Karya : Non Fiksi
Status : Aktif
Baca Selengkapnya
Detail Buku