AGUS YUWONO DAN PROF. RICHARDUS EKO INDRAJIT
Pengantar Konsep Dasar Design Thinking
Format Buku
Deskripsi
Satu-satunya hal yang abadi di dunia ini adalah perubahan. Setiap manusia, siapa pun dia, bagaimana pun kehidupan dan profesinya, pasti mempunyai permasalahan dan design thinking menjadi kunci atas permasalahan manusia tersebut. Berpusat pada manusia, mencari akar penyebab masalah, kemudian menerapkan pemikiran kritis kreatif, secara berulang (iterative), serta melakukan aksi nyata menerapkan solusi yang efektif dan efisien. Berpijak dari Empathize, Define, Ideate, Prototype, serta Test, sampai pada ujungnya yakni terselesaikannya permasalahan yang dihadapi manusia.
The only thing that lasts forever in this world is change. Every human being, whoever he is, regardless of his life and profession, must have problems and design thinking is the key to these human problems. Human-centered, looking for the root cause of the problem, then applying creative critical thinking, iteratively, and taking real action to implement effective and efficient solutions. Based on Empathise, Define, Ideate, Prototype, and Test, until the end, namely the completion of problems faced by humans.
Mari baca buku ini hanya di Gramedia.com...
Judul : Pengantar Konsep Dasar Design Thinking
Penulis : Agus Yuwono Dan Prof. Richardus Eko Indrajit
Rating : Semua Umur
Penerbit : Andi Offset
Tanggal Terbit: 26 Oktober 2020
Tebal: 112 halaman
ISBN: 9786230107955
Berat: 130 gram
Dimensi: 21 cm x 14 cm
Baca Selengkapnya
Detail Buku
AGUS YUWONO DAN PROF. RICHARDUS EKO INDRAJIT
Pengantar Konsep Dasar Design Thinking