Dianobi
Perjanjian Dua Surga
Format Buku
Deskripsi
Keadaan membuat Sadam Adnan harus menikahi wanita lain di saat istri tercintanya-Nabila Queen Nissa terbaring koma di rumah sakit sejak dua tahun yang lalu akibat kecelakaan.
Sadam menikahi wanita pilihan ibunya untuk segera memberikannya seorang cucu. Indira Hisyamlah perempuan yang menjadi istri kedua tanpa seizin Nabila.
Setahun setelah pernikahan kedua Sadam, istri pertamanya mata adalah sambutan dari hidup baru seorang Nabila. anak, suami, sekaligus hadirnya orang lain di surga sadar. Air Fakta mengenai kecilnya membuat Nabila terpukul.
Hingga perjanjian dua surga itu datang.
***
Gemes, kesel, baper. Ceritanya bikin aku nggak mau berhenti baca. Tema yang diambil cukup berani, suka banget! Kalian wajib punya buku ini. - Sabrina Febriati, penulis novel best seller Asya Story.
Jujur, sakit banget rasanya waktu baca cerita ini. Penulisnya bener-bener jago mainin emosi pembaca. Selain tisu, mental juga perlu disiapkan kalau mau baca cerita ini. Greget dan sedihnya dapet banget! Salut sama penulisnya! - Ita Krn, penulis novel best seller Eccedentesiast.
Tentang Penulis:
Nobianstrow21 adalah nama pena yang ia gunakan dengan panggilan akrab Obi. Nama aslinya Dian Novitasari, lahir di Bekasi 21 April. Menulis adalah hobi isengnya kalau hobi aslinya jajan cilok dan membaca novel. Perjanjian Dua Surga adalah cerita pertamanya.
Informasi Tambahan
Tahun Terbit: Cetakan 1, Maret 2023
Baca Selengkapnya
Detail Buku
Dianobi
Perjanjian Dua Surga