Gramedia Logo
Product image
Tim Winner

Siap Tembus Tes TPA 2020-2021

Format Buku
Deskripsi
Sinopsis: ​​Tes Potensi Akademik tau yang sering disebut TPA menjadi salah satu rangkaian tes dalam berbagai kebutuhan seleksi, seperti seleksi beasiswa S-2, tes masuk perguruan tinggi, kenaikan jabatan, promosi jabatan, tes masuk kerja dan lain sebagainya. Tes ini dilakukan untuk menyaring bibit terbaik bagi sebuah instansi. Untuk mempersiapkan tes TPA dengan baik, diperlukan banyak latihan agar terbiasa dengan berbagai tipe soal. Selain durasi mengerjakan soal yang terbatas, kemampuan mengerjakan soal dengan cepat dan tepat menjadi kunci agar mendapat hasil maksimal. Buku ini hadir sebagai penunjang Anda dalam mempersiapkan Tes Potensi Akademik (TPA). Buku ini berisi latihan soal mulai dari tes kemampuan verbal hingga tes penalaran/logika. Tidak hanya itu, sebagai nilai lebih dan untuk ajang koreksi latihan Anda, buku ini juga disertakan kunci jawaban dan pembahasan. So, tunggu apa lagi? Jangan sia-siakan kesempatan yang datang satu kali ini! Selamat berjuang! Selain dapat belajar melalui buku, buku ini juga menyediakan aplikasi Android yang bisa digunakan untuk belajar secara daring sehingga Anda bisa mempersiapkan diri untuk mengikuti TPA di manapun dan kapan pun. Segera dapatkan buku Siap Tembus Tes Tpa 2020-2021 hanya di Gramedia terdekat di kota Anda atau pesan secara online di gramedia.com! Informasi Lainnya: Terbit: 9 Desember 2019 Penerbit: Charissa Publisher Penulis: Tim Winner Format: soft-cover ISBN: 9786237509059 Harga: Rp 85.000 Dimensi: 14 x 20 cm Jumlah halaman: 360
Detail Buku
Product image
Tim Winner
Siap Tembus Tes TPA 2020-2021