Gramedia Logo
Product image
Alvino Aditya

The Book of Menjalin Komunikasi

Deskripsi
Dalam hubungan interpersonal maupun sosial, tak ada yang lebih penting melebihi komunikasi. Oleh karena itu, dalam sejarah umat manusia, komunikasi menjadi faktor utama pendorong evolusi peradaban dalam segala bidang. Teknik komunikasi tidak hanya tentang menyampaikan sesuatu, tetapi mengubah orang dan membalik keadaan. Retorika, seni berbicara yang dapat dicapai melalui bakat alami atau talenta. Seni berbicara Ini bukan hanya berarti berbicara secara lancar, melainkan suatu kemampuan untuk berbicara secara singkat, padat, terarah, mengesankan, dan memikat banyak orang. Seperti apa retorika itu? Dan bagaimana melakukannya? Buku The Power Of Menjalin Komunikasi akan mengarahkan anda bagaimana komunikasi yang benar dan baik untuk anda lakukan ke lawan komunikasi anda. Melalui komunikasi ini bertujuan agar anda bisa mencapai tujuan yang diinginkan dengan lawan bicara anda. Catat intinya: - Bagaimana menciptakan daya tarik ketika berkomunikasi dengan rekan bisnis, lawan bisnis, atasan, rekan kerja, dan semua orang pada umumnya?Bagaimana menciptakan pembicaraan dan obrolan yang memikat dan meninggalkan kesan? - Bagaimana memenangkan hati audiens? - Bagaimana berbicara tanpa rasa gugup atau ragu-ragu? - Trik kunci terampil berkomunikasi dan berbicara dengan nada dan jeda yang membuat orang tak mampu berpaling - Trik beretorika Dapatkan segera buku ini dan bersiap anda akan menjadi orang dengan kemampuan berkomunikasi yang ulung di antar sesama. Penulis: Alvino Aditya Penerbit: Psikologi Corner Halaman: 400 Dimensi: 13 x 19 Cm
Detail Buku