Gramedia Logo
Product image
Andika Drajat M. Dan Dita Kartika S.

The Guide Book Of Startup

Deskripsi
Siapa yang ingin memiliki bisnis sendiri? Sekarang ini, startup business sedang berkembang pesat. Bahkan, banyak di antara penganut model bisnis ini yang telah sukses besar hingga disebut sebagai perusahaan “unicorn”. Buku The Guide Book Of Startup merupakan buku komprehensif yang akan memandu Anda untuk memahami bisnis startup dan memulainya. Temukan semua jawaban terkait panduan bisnis startup hanya di buku ini. Sinopsis Buku Startup adalah bisnis yang sedang dalam tahap pembentukan, atau tahap awal pertumbuhan, yang bekerja untuk menghadirkan produk atau layanan baru ke pasar. Startup dapat dianggap berisiko bagi investor karena belum diketahui publik, sehingga sering kali didanai secara pribadi, biasanya oleh pemilik atau pendiri. Buku ini menampung banyak informasi mengenai startup business. Melalui buku ini Anda akan belajar banyak hal terkait bagaimana mengawali, melaksanakan, dan mengembangkan startup business hingga dapat mendapat gelar “unicorn”. Ya! Dalam startup business “unicorn” adalah gelar yang paling diidam-idamkan. Penasaran? Mari bedah dan baca buku ini. Setiap penjelasannya dibuat dengan uraian to the point sekaligus gamblang sehingga mudah dipahami. Daftar Isi - Bonus dalam paket: - Informasi lain: Format: Soft Cover Penulis: Andika Drajat M. Dan Dita Kartika S. Tanggal Terbit: 15 Mei 2018 ISBN: 9786020770215 Penerbit: Anak Hebat Indonesia Jumlah Halaman: 200 Bahasa: Indonesia Genre: Bisnis, Ekonomi Berat: 0.2 kg Lebar: 14 cm Panjang: 20 cm
Detail Buku