Elex Media Komputindo
Why? People - Elon Musk
Format Buku
Deskripsi
Pemilihan buku anak perlu disesuaikan dengan usia anak dan isi cerita yang disampaikan. Membaca buku bagi anak menjadi salah satu langkah penting untuk meningkatkan kegiatan gemar membaca yang memiliki dampak positif sekaligus bermanfaat untuk ke depannya. Apalagi buku anak memuat cerita dan makna yang terkandung di dalamnya sehingga si Kecil memiliki wawasan yang cukup luas. Umumnya, buku anak menggunakan bahasa yang sederhana dan ilustrasi yang menarik perhatian. Dengan adanya ilustrasi di dalam buku, anak akan semakin berimajinasi dan menumbuhkan sikap kreativitas.
Salah satu Komik dengan judul Why? People - Elon Musk karya Yearim Dang menjadi pilihan yang tepat untuk dibaca oleh buah hati karena menyajikan informasi unik dan menarik perhatian.
Sinopsis:
Iron Man di dunia nyata. Julukan ini pantas dimiliki oleh Elon Musk, pengusaha yang memimpin era Revolusi Industri ke-4. Kesuksesannya memimpin perusahaan mobil listrik Tesla dan perusahaan transportasi luar angkasa SpaceX membuat namanya semakin dikenal. Namun siapa sangka, pengusaha inovatif dan kaya raya ini dahulu adalah seorang kutu buku yang sering diolok-olok oleh teman-teman sekolahnya. Keberhasilannya saat ini tidak diperolehnya dengan cara mudah. Usaha keras, tidak berhenti belajar, pantang menyerah pada kegagalan, dan terus berinovasi merupakan kuncinya dalam menjalankan perusahaan yang didirikannya demi menyelamatkan manusia dan lingkungan.
Informasi lain:
Judul Buku: Why? People - Elon Musk
Penulis: Yearim Dang
Jumlah Halaman: 176
ISBN: 9786230024665
Terbit Tanggal: 10 Maret 2021
Lebar: 18 cm
Panjang: 24 cm
Berat: 0.25 kg
Bahasa: Indonesia
Penerbit: Elex Media Komputindo
Baca Selengkapnya
Detail Buku
Elex Media Komputindo
Why? People - Elon Musk