Tansy Wilson
Yuk, Buat Kerajinan Kertas
Format Buku
Deskripsi
Dengan 20 proyek baru dan menyenangkan untuk dicoba, ini adalah pengantar yang ideal ke dalam hasta karya kertas untuk anak-anak usia 8 tahun ke atas. Yuk, Buat Kerajinan Kertas menghadirkan instruksi dan pembahasan sebuah pembuatan karya melalui kerajinan kertas. Setiap instruksi dirangkum dengan sangat detail dan menarik. Bentuk karya dikemas dengan sangat kreatif sehingga dapat dijadikan sebuah wawasan untuk para pembaca.
Yuk, Buat Kerajinan Kertas adalah sebuah buku yang ditulis oleh Tansy Wilson. Buku ini cocok untuk anak-anak usia delapan tahun ke atas yang menyukai dunia kerajinan kertas. Di dalam buku ini, kamu akan menemukan 20 karya kerajinan yang bisa dibikin di rumah atau sekolah karena menggunakan alat dan bahan yang mudah ditemui.
Buku yang terdiri dari 128 halaman ini menjelaskan langkah-langkah pembuatan dengan jelas, lengkap dan detail sehingga mudah diikuti oleh anak-anak. Hasil karya kerajinannya juga ada berbagai macam bentuk, anak-anak bisa memilih sesuai dengan kesukaannya masing-masing. Orang tua bisa ikut mendampingi pekerjaan anak agar
Membuat kerajinan tangan merupakan salah satu aktivitas yang memiliki banyak manfaat bagi anak-anak, yaitu melatih sensor motorik, mengasah fokus, imajinasi, konsentrasi dan ketekunan sehingga harapannya nanti anak akan tumbuh menjadi pribadi yang cerdas dan kreatif.
Segera dapatkan Buku Yuk, Buat Kerajinan Kertas karya Tansy Wilson hanya di toko buku Gramedia atau melalui Gramedia.com.
Informasi Lain :
ISBN : 9786020496146
Halaman : 128
Bahasa : Indonesia
Penulis : Tansy Wilson
Penerbit : Elex Media Komputindo
Tanggal Terbit : 25 Maret 2019
Ukuran : 21.5 cm x 27.5 cm
Baca Selengkapnya
Detail Buku